“Segala sesuatu yang bisa menjadi buruk pada akhirnya akan jadi buruk”, —Murphy’s Law Hukum Murphy ini salah satu hukum yang dianggap paling pesimis di dunia, Pak Mario Teguh pasti tak suka dengan hukum ini. Kata orang-orang, kalo jadi “hukum” kebenarannya sudah diakui 99.99%, dan itulah yang membedakannya dengan Teori. Teori Evolusi, misalnya, belum semua orangContinue reading “Murphy’s Law, Van Gaal, Jonru dan Angkot Medan”
Category Archives: Budaya
Uber [Tak] Semurah Itu
“Our whole goal is to drive the cost of taking an Uber BELOW the cost of owning a car”(Travis Kalanick) Uber adalah fenomena dunia. Dia menggebrak kemapanan transportasi umum. Membuat banyak perusahaan Taxi gulung tikar, dan demo dimana-mana. Dua hal utama yang membuat Uber bisa maju dan melesat, pertama karena lebih murah, kedua karena bisaContinue reading “Uber [Tak] Semurah Itu”
Bisnis Like, Share dan Aminkan !!!
“Ketik 3 dan saksikan apa yang terjadi !!! Anda tak akan percaya yang anda lihat” Begitu isi sebuah status yang dilengkapi dengan foto-foto yang terkesan misterius. Ribuan orang mengetik angka “3” tapi sampai kapanpun tak akan ada perubahan di layar dinding facebook anda. Ini adalah salah satu jenis tipuan yang paling bikin saya sebel diContinue reading “Bisnis Like, Share dan Aminkan !!!”