Saya tak sabar ingin sampai di lokasi acara peluncuran buku Cat Rambut Orang Yahudi-nya Pak Chappy Hakim yang dirangkaikan kopi darat kompasiana. Ini adalah kesempatan langka, sampai-sampai MURI pun menganugrahkan piagam rekor buat pak Chappy sebagai Jenderal bintang 4 pertama yang blognya dibukukan. Buat saya ini juga rekor, karena untuk pertama kalinya saya ikut kopiContinue reading “Cat Rambut orang Yahudi’ di Hotel Sultan”